Share

Rabu, 10 Juli 2013

Ini Dia Trailer Gameplay Perdana GTA V !!

Seperti janji yang sempat dikemukan oleh Rockstar beberapa waktu yang lalu, akhirnya kita berkesempatan untuk melihat aksi salah satu game yang paling dinantii ini. Dalam game ini, kita bisa melakukan pergantian karakter yaitu Michael, Franklin, atau Trevor. GTA V sendiri akan dirilis 17 September 2013 mendatang, untuk Playstation 3 dan Xbox 360. (jagatrevie...

Senin, 26 Desember 2011

6 Tips Menggunakan Facebook Timeline

Facebook Timeline sudah bisa dinikmati sekarang. Sebelumnya, Facebook Timeline sudah bisa dicoba oleh sejumlah developer. Jika Anda melihat tampilan Facebook teman Anda berubah tetapi tampilan Facebook Anda tidak, jangan khawatir karena Anda bukan dilupakan oleh Facebook. Namun, teman Anda mengaktifkannya secara manual. Berikut ada beberapa tips mengenai Facebook Timeline. 1....

Minggu, 25 Desember 2011

Kereta Peti Kemas Terpanjang di Dunia (Video)

Tahukah anda bahwa terdapat satu rangkaian KA Petikemas yang sampai saat ini mencatat rekor paling panjang di dunia? Itulah KA Petikemas Union Pacific-BNSF (Burlington Northern Santa Fe) yang menggunakan lokomotif Diesel Elektrik (DE) berjumlah 9 unit, di mana 3 lokomotif berada di depan dengan dirangkai secara Multiple Unit (MU), 4 lokomotif berada di tengah (2 tengah depan + 2 tengah belakang) dan 2 lokomotif pendorong di belakang yang menarik 295 unit gerbong datar dengan panjang sekitar 18.000 kaki atau 5486,4 meter Yang kesemuanya...

Rabu, 21 Desember 2011

Tips Mengisi Liburan Bersama Komputer Kesayangan

Tidak lama lagi kita akan mulai memasuki masa liburan Natal dan Tahun Baru. Menjelang masa liburan ini, adakah di antara rekan-rekan yang tidak pulang ke kampung halaman? Apakah Anda hanya akan di rumah saja? Nah, kali ini saya akan memberikan sedikit tips untukanda yang akan menghabiskan liburan di rumah dan menggunakan komputer untuk menghilangkan kejenuhan. 1. Download...

Rabu, 14 Desember 2011

Apakah BlackBerry Anda Bisa Di-upgade ke BlackBerry 10?

BlackBerry 10 adalah OS terbaru (berikut service baru) yang akan segera hadir untuk perangkat BlackBerry. Apakah smartphone BlackBerry Anda bisa di-upgrade ke BlackBerry 10? Mari kita coba telaah berdasarkan informasi yang kami peroleh. Apabila Anda ingin mengetahui lebih lanjut mengenai BlackBerry 10 itu sendiri, kunjungi artikel BlackBerry 10, OS Baru yang Revolusioner Canggih...

BlackBerry 10, OS Baru yang Revolusioner

Pengguna smartphone BlackBerry? Bersiaplah untuk kehadiran OS baru yang revolusioner dari BlackBerry, BlackBerry 10. Operating System baru ini seharusnya bisa mengubah pandangan luar terhadap BlackBerry yang (oleh sebagian orang) dianggap sebagai smartphone untuk email dan BBM saja. Basis Baru Setelah sekian lama berkutat dengan OS lama (ya, bahkan untuk OS7),...

Apple Merilis iOS 5.1 Beta 2 untuk Developer

Kehadiran iPhone 4S bulan lalu cukup mengesankan pecinta perangkat smartphone di dunia. Semenjak dirilisnya iOS 5 untuk iPhone 4S lalu, banyak pengguna yang melaporkan masalah daya baterainya yang berkurang 9-10% tiap jamnya. Apple menyatakan bahwa akan memperbaiki hal ini secepat mungkin. Hal ini terlihat dari usaha Apple melalui update sistem operasi yang dilakukannya...

Dell Perkenalkan Seri Desktop Alienware Terbaru, Aurora

Dell belum lama ini memperkenalkan sebuah produk desktop Alienware terbaru yang diberi nama Aurora. Di website resminya, Alienware Aurora dibanderol dengan harga yang cukup tinggi, yaitu mulai dari USD2.199. Rig gaming seperti apa yang akan Anda dapatkan dengan mengeluarkan uang sebanyak itu? Simak artikel berikut ini! Alienware Aurora ini hadir dengan desain...

Rabu, 07 Desember 2011

Notebook Lenovo dengan Desain Khusus Untuk Pelajar

Belum lama ini Lenovo memperkenalkan produk notebook terbaru mereka, yaitu ThinkPad X130e. Notebook ini berbeda dari produk yang selama ini telah diluncurkan oleh Lenovo. Mengapa? Ternyata ThinkPad X130e didesain khusus untuk anak-anak yang masih duduk di bangku sekolah! Notebook ini didesain dengan menggunakan bahan tahan benturan, sangat cocok bagi anak sekolah yang...

Senin, 05 Desember 2011

Cara Mudah Mengambil Gambar dari Dokumen Word

Mungkin Anda pernah mengalami kejadian ini dalam pekerjaan sehari-hari, Anda harus mengambil gambar yang telah disisipkan langsung dalam sebuah dokumen Microsoft Word! Mungkin Anda terpaksa melakukan tersebut karena si pengirim file gambar tidak disertakan secara terpisah. Cara paling umum yang paling sering dilakukan adalah dengan meng-copy gambar tersebut ke aplikasi...

Selasa, 15 November 2011

Inilah 56 Game yang Direkomendasikan Gamer XBOX 360 Jepang!

Sudah bukan rahasia lagi jika Jepang merupakan salah satu negara yang memiliki industri berbasis teknologi terbesar di dunia, khususnya yang berhubungan dengan dunia hiburan. Sebagian besar pelaku kreatif di industri game dunia lahir dari negara matahari terbit ini, termasuk dua manufaktur konsol: Sony dan Nintendo. Oleh karena itu, menjadi pekerjaan yang hampir...

Sony Luncurkan Bundling Baru PlayStation Move

Popularitas PlayStation Move memang masih kalah dibandingkan kompetitornya. Namun, hal tersebut tidak membuat Sony menyerah dalam memasarkan produk ini. Salah satunya, Sony akan segera meluncurkan bundle baru PlayStation Move dengan beberapa judul game menarik dengan harga yang cukup terjangkau. Sony akan segera meluncurkan bundle baru untuk PlayStation Move. Dalam...

Spesifikasi PC untuk Need for Speed: The Run

Apakah Anda sudah siap untuk memacu kendaraan hingga adrenalin Anda terpompa maksimal? Kesempatan langka untuk meresakannya kembali akan hadir lewat seri terbaru Need for Speed : The Run yang sebentar lagi akan dirilis. Game yang diperkenalkan pertama kali pada ajang E3 2011 silam ini memang menawarkan sistem gameplay yang berbeda. Tidak hanya sekadar berkutat dalam...

Preview BlackBerry Bold “Bellagio” 9790

Maraknya penggunaan BlackBerry di wilayah Indonesia membuat Research In Motion meluncurkan Blackberry Bold seri 97xx generasi ketiganya di Indonesia. Setelah Onyx (Bold 9700) dan Delta (Bold 9780), kali ini RIM megeluarkan Blackberry Bold 9790 yang memiliki kode nama Bellagio. Sebelum peluncurannya di Indonesia, kami pun telah mendapatkan sampel produk tersebut Smartphone...

Jumat, 11 November 2011

Battlefield 3 Dikecam Kelompok Pencinta Hewan

Kontroversi memang tak pernah luput dari kehidupan manusia, bahkan untuk industri besar sekelas video game. Tercatat beberapa game menuai sensasi seperti ini akibat beberapa konten yang berseberangan dengan persepsi kelompok tertentu. Ada Grand Theft Auto yang diklaim merupakan sumber dari berbagai tindak kekerasan yang melanda sekolah-sekolah di Amerika Serikat....

Indonesia Dijuluki Sebagai “Negeri Blackberry”

RIM harus diakui memang sedang berada di ujung tanduk saat ini. Walaupun mereka terus merilis variasi terbaru dari handset Blackberry mereka, animo pasar global tampaknya mulai menurun. Blackberry memang tampil semakin bertenaga, namun dukungan aplikasi dan fitur yang tak jauh berbeda membuatnya kurang dinikmati. Apalagi RIM kini juga sedang menghadapi tuntutan hukum...

Ubisoft Persiapkan Assassin’s Creed “Terakhir” di Tahun 2012

Jika kita membicarakan salah satu pendatang baru di industri game yang berhasil menjadi sebuah franchise game yang fenomenal, nama Assassin’s Creed tidak diragukan lagi akan menjadi bagian darinya. Game buatan Ubisoft yang menceritakan perseteruan antara para Assassin dan Templar ini memang memesona. Dunia masa lalu yang penuh dengan nilai historis dengan plot sejarah...